Mahasiswa UIN Suka Sabet Juara 2 di Ajang Lomba Ide Usaha

Tiga mahasiswa UIN Sunan Kalijaga yang tergabung dalam satu TIM yang beranggotakan Muhammad Solikhin (Pendidikan Matematika/ketua TIM), Dewi Oktaviani (Sejarah Kebudayaan Islam/Anggota 1) dan Angga Novian Nur Setiadi (Pendidikan Matematika/Anggota 2) berhasil meraih juara 2 di ajang Lomba Ide Usaha yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA Universitas Negeri ....

Seminar Internasional "Digital of Things" Fakultas Saintek UIN Suka, Membuka Wacana dan Menggali Inovasi ICT

Era industri 4.0 telah menimbulkan disrupsi yang luar biasa di banyak sektor kehidupan. Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) yang sangat pesat membuat dunia industri global mengalami revolusi. Apabila tidak ingin tergerus oleh arus ini, bangsa Indonesia perlu melakukan antisipasi terhadap segala kemungkinan yang terjadi. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta sebagai Perguruan Tinggi Neger ....

Aji Baskoro, Mahasiswa Fakultas Syari’ah dan Hukum UIN Suka Menangi Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional

Aji Baskoro, Mahasiswa Hukum Tata Negara (Siyasah), Fakultas Syari’ah dan Hukum UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta berhasil meraih juara III pada Sharia Event 2018 yang diselenggarakan oleh Fakultas Syari’ah dan Hukum UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Babak final kompetisi ini berlangsung Kamis, 25 / 10/ 2018. Selain Aji Baskoro, beberapa kontingen dari berbagai Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Neg ....

Kualitas Siaran TV Masih Rendah

Kualitas program siaran televisi hingga saat ini masih tergolong rendah. Demikian kesimpulan hasil Focus Group Discussion (FGD) kualitas program siaran televisi yang diselenggarakan oleh Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat bekerjasama dengan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta (22/10). FGD ini diselenggarakan dalam rangka survei nasional tentang "Indeks Kualitas Program Siaran Televisi Periode 3 Tahu ....