8 orang Mahasiswa FEBI mengikuti Program Inbound ke Universitas Malaya

UIN Sunan Kalijaga i mengirimkan 8 delegasi mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) untuk mengikuti kegiatan inbound di Universitas Malaya, l 24-29 /11/2019. Kunjungan Akademik Pengajaran Islam ke Universiti Malaya (APIUM) diikuti oleh mahasiswa Program Studi Perbankan Syariah (FEBI) yakni: Rezaldy Nurul Arroby, Asep Riadi, Imtyazul Hikmah Halimah dan mahasiswa Program Studi Ma ....

Berguru ke IPB; Pusat Pengembangan Bisnis UIN Sunan Kalijaga Siap Luncurkan Unit Usaha Baru 2020

Pada awal tahun 2020, Pusat Pengembangan Bisnis ( PPB) UIN Sunan Kalijaga akan meluncurkan sejumlah Unit Usaha Baru sebagai bentuk komitmen utk terus bergerak maju dan berinovasi sesuai degan Core Values UIN Sunan Kalijaga, dedikatif-inovatif. Untuk tujuan tersebut, Kepala UPT PPB UIN Sunan Kalijaga Hj. Fatma Amilia, S.Ag., M.Si. yang diwakili Abdul Qoyum, M. Sc., Fin., didampingi Izra Berakon ....

UIN Sunan Kalijaga adakan Workshop Internasionalisasi Perguruan Tinggi

Guna meningkatkan kualitas sebagai World Class University (WCU), UIN Sunan Kalijaga menggelar Workshop Internasionalisasi Pendidikan Tinggi di Indonesia, Kamis (12/12/19). Agenda yang berlangsung di gedung Prof. KH. Saifuddin Zuhri diikuti oleh 30 peserta yang terdiri dari Dekan, Wakil Dekan, Kaprodi, dan perwakilan International Office dari beberapa perguruan tinggi, seperti IAIN Pekalongan, IAIN ....