Penafsiran Kontekstualis Atas Q.S. al-Ma’idah: 51

Secara literal, Q.S. al-Ma’idah: 51 ini berisi tentang larangan umat Islam mengangkat kaum Nasrani dan Yahudi sebagai awliya’. Pertanyaannya adalah apa arti kata tersebut? Bagaimana konteks hiistorisnya? Dan apa ide moral yang mungkin dikandung oleh ayat tersebut? Sebelum menjawab pertanyaan-pertanyaan ini, perlu dikemukakan terlebih dahulu bahwa untuk memahami Q.S. al-Ma’idah: 51, seseorang....

Menuju Penyatuan Kalender Islam

Proses penyatuan kalender Islam telah lama diupayakan. Berbagai gagasan telah dikemukakan melalui ratusan artikel di media massa dan pertemuan baik nasional maupun internasional. Namun hingga kini belum tampak titik temu. Tidak dapat dipungkiri penyatuan kalender Islam melibatkan berbagai aspek yang saling berkaitan secara kompleks, misalnya masalah agama, sosial politik, dan sains. Untuk itu perl....

Puasa dan Kesejahteraan Hidup Bersama

Oleh Dr.KH. Waryono Abdul Ghafur,M.Ag. (Wakil Rektor Bidang III UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta) Manusia lahir dan hadir di dunia diberi modal berupa akal dan alat tubuh yang menunjangnya, seperti tangan, kaki, mulut, telinga, mata dan lain-lain. Dengan modal dan instrumen tersebut, manusia diberi kehormatan oleh Allah untuk menjadi khalifah-Nya sebagai pengelola bumi dan isinya. Hanya saja, b....