KPU DIY Sosialisasikan Pemilu 2019 di Kampus UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Ketua Devisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu 2019 Komisi Pemilihan Umum (KPU) DIY, Muhammad Zainuri Ihsan, didampingi para anggota berkunjung ke kampus UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, Kamis, 14/2/19. Kunjungan mereka dalam rangka sosialisasi penyelenggaraan Pemilu 2019 di kalangan mahasiswa yang mengangkat tema “Pemilih Berdaulat, Negara Kuat” ini diterima di ruang Teatrikal Gedung Pusat Ba ....

Dosen Fakultas Saintek UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Raih Doktor di UNS Temukan Taksonomi Penilaian HOTS-Melatih Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi

Pergeseran paradigma pendidikan era disrupsi 4.0 menuntut guru bisa mengajarkan kepada semua siswanya cara berpikir kreatif dan inovatif. Agar semua siswanya bisa menghadapi setiap tantangan masan depan. Kemampuan berpikir kreatif dan inovatif ini menjadi modal untuk mampu bersaing dunia kerja masa depan. Kalau hanya dibekali pengetahuan, maka pengetahuan akan kedaluwarso digantikan pengetahuan ....

Program Pascasarjana UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Luluskan Doktor Lagi

Keberhasilan pendidikan akan menghasilkan orang-orang yang menguasai keilmuan dibidangnya, sekaligus memiliki karakter yang kuat. Karakter kuat tersebut terwujud dalam nilai-nilai sosial universal seperti ; saling menghargai (tasamuh) , berbuat kebaikan (birr) , tolong menolong (ta’awun), berkeadilan (‘adl), kasih sayang (rahmah), sopan dalam pergaulan (ulfah), perhatian/peduli (tawasul), p ....