Prodi PBA S1 UIN Sunan Kalijaga Melakukan Pengabdian Internasional dan Penyerahan Mahasiswa PLP di Tamavitya Mulniti School, Yala, Thailand.

Prodi PBA terbang ke Thailand untuk mengadakan beberapa kegiatan internasional di negara negara Gajah putih. Kegiatan internasional yang dilakukan di Thailand ialah penandatanganan LoI antara PBA dan Sekolah Tamavitya Mulniti Thailand, pengabdian internasional, dan penerjunan mahasiswa PLP Internasional. Beberapa dosen yang ikut dalam kegiatan ini ialah Sekprodi PBA Nurul Huda, M.Pd.I., Nurhapsari ....

LPPM UIN Sunan Kalijaga Menggagas Program Pengambangan Wisata Reliqi

Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat (LPM) UIN Sunan Kalijaga menggagas Program Pengembangan Wisata Religi sebagai salah satu program baru pengabdian Masyarakat. Inovasi ini didiskusikan bersama melalui Kegiatan Ngopi episode ke-85 yang diselenggarakan melalui Zoom Meeting berlangsung 4/6/2024. Acara ini mengusung tema yang menarik dan relevan yakni “Pengembangan Wisata Religi di Desa Guwosari, ....

Kalijaga International Student Mobility Award (KISMA) 2024: Study hard, play hard, istira..hard

Bagian Kemahasiswaan UIN Sunan Kalijaga bekerja sama dengan International Office UIN Sunan Kalijaga kembali menggelar program inbound student mobility bertajuk Kalijaga International Student Mobility Award (KISMA) 2024. Sebanyak 16 orang mahasiswa dari berbagai fakultas di UIN Sunan Kalijaga menjadi peserta KISMA 2024 mulai tanggal 3-9 Juni 2024 di Fakultas Ekologi Manusia, University Putera Malay ....