LPPM UIN Suka Dipercaya Menyeleksi Calon Perangkat Desa

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UIN Sunan Kalijaga dipercaya melakukan ujian seleksi Perangkat Desa, Kelurahan Purwomartani, Kapanewon Kalasan, Kabupaten Sleman. Sejumlah 30 orang Calon Perangkat Desa untuk Kelurahan Purwomartani mengikuti ujian seleksi di ruang Information and Communication Technologies (ICT), kampus UIN Sunan Kalijaga, 21/2/2022. Di sela-sela pelaks ....

Perbedaan Harus Dipahami, Bukan Dihakimi

Perbedaan di kalangan masyarakat jangan dihakimi tetapi harus dipahami. Sebab, di Indonesia ini konsep keragaman atau kebhinekaan masih dipahami secara sempit, terbukti ketika ada perbedaan langsung dihakimi. Pernyataan itu disampaikan Rektor UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, Prof. Dr. Phil. Al-Makin S.Ag. MA kepada RRI.co.id, Rabu (23/2/2022). Seharusnya, tegas Prof. Al Makin, perbedaan itu di ....

Mahasiswa UIN Sunan Kalijaga Raih Best Speaker dan Juara 3 dalam Lomba Debat Bergengsi BAWASLU RI

Sejak awal tahun 2022, mahasiswa UIN Sunan Kalijaga terus menghadirkan kabar prestasi. Kali ini, kabar prestasi dipersembahkan oleh Delegasi UIN Sunan Kalijaga dari Fakultas Syariah dan Hukum yang berhasil menyabet Juara 3 dalam Kompetisi Debat Penegakan Hukum Pemilu Antar Perguruan Tinggi Se-Indonesia Ke-II Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia (BA ....

Rencana Pembangunan Kampus Terpadu Pajangan terus Berproses, Pimpinan UIN Suka Presentasikan Forest Campus Kepada Bupati Bantul

Rencana Pembangunan Kampus II (Kampus Terpadu UIN Sunan Kalijaga) di Tanah Pajangan, Bantul, terus mengalami perkembangan. Setelah melakukan berbagai kegiatan terkait perencanaan pembangunan kampus (pendekatan lapangan, melakukan pelatihan manajemen proyek-pengadaan barang dan jasa (PBJ)-dan berbagai pelatihan SDM lainnya, persiapan SBSN, FGD dengan para sesepuh (senior pembangunan kampus) ....

UIN Suka Mewisuda 919 Sarjana

UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta mewisuda sejumlah 919 Sarjana, bertempat Gedung Prof. H.M. Amin Abdullah, (Multipurpose), kampus UIN Sunan Kalijaga. Upacara Wisuda Periode II Tahun akademik 2021/2022 kali ini dilaksanakan secara Daring dan Luring dalam dua hari, 16 dan 17/2/2022, dengan menerapkan protokol kesehatan secara ketat (semua peserta Luring melakukan swab antigen, memakai masker, posisi du ....